Kamus Besar Bahasa Indonesia
Jumat, 28 Juli 2017
tatih
ta·tih
v,
ber·ta·tih-ta·tih
v
berjalan dng langkah yg lamban dan agak terhuyung-huyung (spt anak kecil yg mulai dapat berjalan);
me·na·tih
v
memimpin (biasanya kanak-kanak) untuk belajar berjalan;
ter·ta·tih-ta·tih
v
bertatih-tatih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar