to·pi n tudung kepala (terutama model Eropa);
-- baja topi terbuat dr baja (biasa dipakai tentara);
-- caping topi yg dibuat dr anyaman bambu, berbentuk lancip; capil;
-- cetok cepiau;
-- gabus topi yg bagian dalamnya berlapis gabus, biasanya berbentuk lonjong;
-- jaksi topi pandan;
-- keledar helm pengaman;
-- pandan topi yg terbuat dr anyaman pandan;
-- pengaman topi sbg pelindung kepala, dipakai oleh pengemudi dan penumpang sepeda motor atau pespa;
-- prop topi gabus;
ber·to·pi v memakai topi: pelaku utama dl lakon detektif itu selalu -- dan berkacamata hitam
Tidak ada komentar:
Posting Komentar